jarak kedua kota pada suatu peta adalah 8cm. sedangkan jarak sebenarnya dua kota tersebut adalah 72km. tentukan besar skala peta tersebut
Matematika
della539
Pertanyaan
jarak kedua kota pada suatu peta adalah 8cm. sedangkan jarak sebenarnya dua kota tersebut adalah 72km. tentukan besar skala peta tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban anitaana
Skala = jarak peta/jarak sebenarnya
= 8cm/7.200.000cm
= 1/900.000
skala = 1 : 900.000
jadikan jawaban terbaik ya :-)