Matematika

Pertanyaan

3. Diketahui bilangan C dan D adalah bilangan bulat negatif.bilangan C tersusun dari 3 angka, sedangkan bilangan D tersusun dari 4 angka . manakah bilangan yg lebih besar? jelaskan .

PLIS BANTU JWB KAK , BUAT YG BISA MTK BAGI2 ILMUNYA YAA

2 Jawaban

  • bilangan yang lebih besar adalah bilangan C karena bilangan C tersusun dari 3 dan lebih dekat dengan 0
  • bilangan C
    karena bilangan negatif yang lebih besar yaitu yang penyusunnya lebih sedikit
    apa bila jumlah penyusunnya sama maka dioihat angka pertama... yang lebih kecil angka pertamanya berarti bilangan tersebut lebih besar karena negatif... jika positif sebaliknya

Pertanyaan Lainnya