Sebuah bak mandi berbentuk balok dengan panjang 1,2 m dan tinggi 0,8 m.jika di isi penuh maka volume air dalam bak mandi adalah 864 liter,berapa lebar bak mandi
Matematika
Ayusftr18
Pertanyaan
Sebuah bak mandi berbentuk balok dengan panjang 1,2 m dan tinggi 0,8 m.jika di isi penuh maka volume air dalam bak mandi adalah 864 liter,berapa lebar bak mandi itu?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Bangun Ruang
Matematika SD Kelas VI
balok
volume = p x l x t = 864 liter
1,2 m x l x 0,8 m = 864 liter
1,2 x 10 dm x l x 0,8 x 10 dm = 864
12 x l x 8 - 864
l = 864 / 96
l = 9 dm
l = 0,9 m