Deskripsikan jalur perdagangan dunia dengan Indonesia pada abad ke 1-15
Sejarah
Mirandahia447
Pertanyaan
Deskripsikan jalur perdagangan dunia dengan Indonesia pada abad ke 1-15
1 Jawaban
-
1. Jawaban Mursyi2706
Perkembangan Jaringan Perdagangan Dunia yang Melalui Indonesia
Abad 1 – 15 Masehi
Penyebaran agama Hindu Budha dari India ke Indonesia berkaitan dengan kegiatan perdagangan yang berlangsung pada awal tarikh masehi. Oleh karena itu masuknya agama Hindu Budha ke Indonesia melalui jalur perdagangan yang berlaku pada masa itu.
Hubungan Indonesia dan pusat penyebaran agama Hindu – Budha di Asia berawal dari hubungan Dagang. Pada awal tarikh masehi hubungan dagang terjadi antara India , Indonesia, Cina. Hubungan dagang melalui jalur laut dilakukan melalui perairan Indonesia. Melalui Hubungan dagang itu berkembang kebudayaan yang dibawa oleh para pedagang indonesia.