bagaimana cara menghitung bila bu inah menikah setelah 1 tahun baru di karuniai anak pertama pada hari rabu dia berjanji akan mengadakan syukuran setelah 365 ha
Matematika
yuliastuti27
Pertanyaan
bagaimana cara menghitung bila bu inah menikah setelah 1 tahun baru di karuniai anak pertama pada hari rabu dia berjanji akan mengadakan syukuran setelah 365 hari pada hari apakah akan di adakan syukuran itu?
1 Jawaban
-
1. Jawaban IvanaA
365/7=52 sisa 1 hari berarti hari kamis,
karena setiap kelipatan 7 (mingguan ) Kembali ke hari rabu lebih satu berarti hari kumis..eh kamis