Biologi

Pertanyaan

apa persamaan dan perbedaan hewan dan tumbuhan sebanyak banyaknya?

2 Jawaban

  • hewan dan tumbuhan sama sama
    mahluk hidup
    perbedaannya hewan dapat bergerak kesana kemari ketempat yang dia sukai tapi kalo tumbuhan hanya bisa terdiam diri ditempat asalnya
  • PERSAMAAN Tumbuhan dan hewan sama sama mahkluk hidup,sama sama diciptakan oleh tuhan YME,sama sama bernafas,sama sama berkembangbiak,sama sama makan dan minum,sama sama dapat bergerak,sama sama tumbuh,sama sama dapat menerima rangsangan dan sama sama harus dipelihara dengan baik. PERBEDAAN:tumbuhan membuat makanan sendiri dan hewan tidak dapat,hewan dapat bergerak bebas dan tumbuhan tidak,hewan menghasilkan suara(seperti meow)dan tumbuhan tidakhampir seluruh hewan memiliki daging,tulang dan kuku sedangkan tumbuhan tidak,hamir seluruh tumbuhan memiliki daun,akar,bunga dll dan hewan tidak.

Pertanyaan Lainnya